IMPLEMENTASI APLIKASI AKUNTANSI PADA UKM ADIRAKA DALAM PENGELOLAAN KEUANGAN

Penulis

  • Ratih Pratiwi Sekolah Vokasi IPB
  • Uding Sastrawan Sekolah Vokasi IPB

DOI:

https://doi.org/10.36257/apts.v1i2.1246

Abstrak

UKM Adiraka Group merupakan usaha yang bergerak dalam bisnis furnitur. Masalah yang sering terjadi pada UKM Adiraka Group yaitu pencatatan transaksi secara manual membutuhkan waktu cukup lama dalam  mendapatkan data atau informasi keuangan, bagian keuangan harus bekerja lagi untuk menyusun dan membuat laporan. Berdasarkan permasalahan yang ada, maka dibutuhkan aplikasi yang mampu mengatasi masalah waktu dan tenaga. Oleh karena itu perancangan aplikasi akuntansi berbasis web diperlukan sebagai  media penunjang sistem keuangan. Data yang dirancang akan diproses menggunakan PHP Hypertext Preprocessor ke dalam tabel, kueri, dan laporan. Pemilik dan departemen keuangan dapat membuat keputusan lebih cepat dan lebih mudah menggunakan aplikasi ini.

Biografi Penulis

Ratih Pratiwi, Sekolah Vokasi IPB

Akuntansi

Uding Sastrawan, Sekolah Vokasi IPB

Akuntansi

Referensi

Abdullah T, Tantri F. 2016. Manajemen Pemasaran. Depok (ID): PT Raja Grafindo Persada.

Mulyadi. 2016. Sistem Akuntansi, Edisi Ketiga, Cetakan Keempat. Jakarta (ID): Salemba Empat.

Nugroho B. 2013. Membuat Aplikasi WEB Penjualan Pembelian dengan PHP, MySQL dan Dreamweaver. Yogyakarta (ID) : Alif Media.

Nugroho W. 2014. Sistem Informasi Akuntansi. Jakarta (ID): Erlangga.

Pratama AE. 2014. Sistem Informasi dan Implementasinya. Bandung (ID): Informatika Bandung.

Ristono A. 2013. Manajemen persediaan edisi satu. Yogyakarta (ID): Graha Ilmu.

Romney MB, Steinbart PJ. 2012. Sistem Informasi Akuntansi. Jakarta (ID): Salemba Empat.

Stice, Skousen. 2012. Akuntansi Intermediate, Edisi Kesembilan Belas, Buku Satu. Jakarta (ID): Salemba Empat.

Sujarweni VW. 2016. Sistem Akuntansi. Yogyakarta (ID): Pustaka Baru Press.
Susanto A. 2013. Sistem Informasi Akuntansi. Bandung (ID): Lingga Jaya.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2018-12-03